Black Jackets

9:45 PM

Lanjutan dari bongkar-bongkar karya lawasku kemarin salah satunya adalah gambar Josephine, tokoh perempuan dari komik "Black Jackets" karya David Djohari yang diterbitkan Elex pada 2004 lalu. Jadi iseng membaca ulang kembali komik tersebut, yang menurut pribadi saya merupakan komik hasil karya pengarang Indonesia yang alur ceritanya menarik. Black Jackets mengangkat cerita perjuangan para penyihir di masa pembantaian penyihir. Tokoh utamanya adalah dua perempuan kakak beradik yang memiliki sifat yang sangat bertolak belakang. Memang ceritanya cukup singkat tapi alurnya termasuk rapi dan tokoh-tokohnya pun memiliki karakternya masing-masing. Dan nilai plus untuk puisi-puisi yang disematkan di dalamnya. 
"Black Jacket" is a comic by David Djohari, an Indonesian comic author. The story about two sisters who  struggle in witch's massacre era. They have opposite characters. It's a short story but I fell in love with the story line, the characters and the poets in it. 

Here is one of the poets from "Black Jackets".

~Cemetery~

So, I guess I've just killed another demon...
Will this turns me into an angel?
Or is this just about who's more evil between me and him

If I'm evil, why do I have someone that loves me?
If I'm an angel, why do I have someone that hates me?

I'm not an evil nor an angel
not a sinner nor a saint
I'm just human
You are human

I'm not better than you
You're not better than me

We have nothing to complain about
There is nothing to cry for
Cause this world will keep spinning with or without us

And most of us die
Like we never live
Forgotten
Nothing

You Might Also Like

0 comments

Popular Posts

FLASHBACK

Trip: Tomb Visits, Paris Day 4

Selasa, 24 September 2013 Paris Père Lachaise Cemetery Kunjungan pertama hari ini agak beda dari biasanya, yaitu ke kuburan. Ich kok jalan-j...